Cara Resume IDM Tanpa Gagal
1. Pertama kita cari lagi website tempat kita mendownload file yang akan di Resume. Kemudian download file tersebut.
![]() |
Resume IDM Tanpa Gagal Itu Mudah |
2. Kedua kita klik Start Download pada IDM. Kemudian kita klik tombol Cancel.
![]() |
Resume IDM Tanpa Gagal Itu Mudah |
3. Ketiga bukalah aplikasi IDM pada komputer anda. Kemudian klik dua kali file yang baru anda Cancel proses downloadnya.
![]() |
Resume IDM Tanpa Gagal Itu Mudah |
4. Copy semua Address pada file tersebut. Kemudian bukalah file download yang ingin kalian Resume. Lakukan seperti langkah no 3, lalu ganti Address file tersebut dengan Address yang baru kita Copy. Jangan lupa klik OK.
![]() |
Resume IDM Tanpa Gagal Itu Mudah |
5. Terakhir klik Resume pada file yang di OK tadi dan proses download akan berjalan kembali.
![]() |
Resume IDM Tanpa Gagal Itu Mudah |
Catatan : Jika file yang anda download berukuran kecil atau proses download masih dapat sedikit, lebih baik anda download lagi saja tidak usah di Resume. Namun kalau file tersebut besar dan proses download sudah banyak, maka saya sarankan memakai trik ini agar mempercepat selesainya proses downlad.
0 komentar:
Post a Comment